Pada saat kita mencari sesuatu di Google, pasti kita akan disuguhkan artikel-artikel yang menjawab apa yang kita ketikan di kolom pencarian Google. Namun, apakah kamu pernah berpikir bagaimana cara Google memunculkan artikel-artikel tersebut di pencarian teratas? Nah, salah satu indikator Google untuk menempatkan artikel di pencarian teratas ialah backlink. Biasanya seorang Search Engine Optimization (SEO) […]
Author Archives: Alip Subekhan
Pernahkan kamu melihat sebuah brosur yang ada di tiang listrik atau jalanan? Yup, brosur tersebut bermanfaat untuk mempromosikan produk atau jasa yang dimiliki oleh sebuah bisnis atau toko. Namun, tahu kah kamu jika ternyata banyak sekali macam-macam brosur yang beredar di antara kita, loh! Yuk, sama-sama kita ulik jenis-jenis dan contoh brosur. Simak artikel ini […]
Adobe Illustrator adalah salah satu perangkat lunak desain vektor yang paling populer dan sering digunakan oleh para desainer grafis dan ilustrator profesional. Dengan Adobe Illustrator, kamu bisa membuat gambar vektor yang berkualitas tinggi, logo, ikon, ilustrasi, dan banyak lagi. Namun, belajar Adobe Illustrator bisa jadi tantangan untuk pemula yang baru mengenal software ini. Dalam artikel […]
Cara mengubah tampilan blog, mengganti template blog, atau mengubah tampilan halaman depan blog di Blogger (blogspot) sangat mudah. Yaitu dengan memasang kode file template. Tinggal hapus dan copas saja! Namun, untuk para pemula yang baru mengenal Blogger pasti akan bingung cara mengganti template blog melalui Blogger. Tenang, kami akan membahas tuntas cara untuk mengganti template dan hal yang harus […]
Tahukah kamu, gambar yang sering kita lihat di kehidupan sehari-hari ternyata di dunia desain grafis dibedakan menjadi dua jenis, loh! Gambar dibedakan menjadi dua yaitu vektor dan bitmap. Dari kedua jenis gambar tersebut yang paling banyak digunakan ialah gambar vektor. Apakah kamu tahu bagaimana bentuk hingga ciri-ciri gambar vektor? Baca sampai akhir untuk mengetahui jawabannya! […]
Dalam era digital yang serba terhubung ini, iklan bisnis online telah menjadi salah satu strategi yang efektif untuk meningkatkan visibilitas dan menjaring pelanggan. Salah satu elemen penting dari pemasaran bisnis online adalah iklan yang menarik. Sebuah iklan yang baik dapat menarik perhatian target audiens dan mendorong mereka untuk berinteraksi atau melakukan pembelian. Dalam artikel ini, […]
Dalam era digital yang semakin berkembang, peran Key Opinion Leader Specialist (KOL) Specialist telah menjadi sangat penting dalam dunia pemasaran online. KOL Specialist adalah individu yang memiliki pengaruh kuat di media sosial dan seringkali dianggap sebagai otoritas di bidangnya. Mereka mampu mempengaruhi dan membentuk opini pengikut mereka dalam hal merekomendasikan produk atau layanan tertentu. Dalam […]
Apakah kamu ingin menghapus repository GitHub yang tidak lagi kamu butuhkan? Mungkin kamu telah menyelesaikan proyek atau ingin membersihkan akun GitHub kamu. Dalam artikel ini, kami akan menjelaskan cara hapus repository GitHub dengan mudah. Ikuti langkah-langkah berikut untuk cara hapus repository GitHub dengan cepat dan efisien. Bagaimana Cara Menghapus Repository GitHub? Login ke Akun GitHub […]
Setiap orang ketika hendak mencari suatu informasi pasti menginginkan informasi yang jelas dan lengkap. Sebagai penulis, kita harus memberikan informasi yang jelas dan pastinya memuaskan pembaca. Dalam dunia search engine optimization (SEO) terdapat istilah cornerstone article atau artikel pilar yang menjadi salah satu jenis artikel favorit para pembaca. Hal ini dikarenakan cornerstone article dapat menjawab […]
Blog telah menjadi salah satu alat yang paling efektif dalam berbagi informasi, membangun komunitas, dan menciptakan peluang bisnis. Namun, dengan begitu banyak blog yang ada di internet, bagaimana kita bisa memastikan bahwa blog kita menarik dan disukai oleh pengunjung? Dalam artikel ini, kami akan membahas 15 ciri-ciri blog yang menarik dan disukai oleh pengunjung. Apa […]