Author Archives: Mubin

5 Kelebihan Bing AI, Bisa buat Poster juga

5 Kelebihan Bing AI, Bisa buat Poster juga

Perbincangan tentang  AI selalu ramai. Salah satunya tentang kemungkinan AI akan menggantikan peran manusia kelak. Anggapan tentang itu terlintas karena sebagian orang tidak mengetahui bagaimana AI bekerja. Anggapan itu diikuti dengan munculnya Bing AI yang sedang hangat menjadi perbincangan. Trend membuat ilustrasi seperti poster-poster film disney mungkin muncul di FYP kamu. Karena tidak mau ketinggalan […]

4 Poin Buat Spanduk Partai Lebih Efektif

4 Poin Buat Spanduk Partai Lebih Efektif

Tahun 2023 sampai 2024 nanti menjadi tahun yang ramai dengan kontestasi politik di Indonesia. Spanduk Partai menampilkan calon wakil rakyat yang ‘katanya’ akan mewakili suara rakyat. Banyaknya baliho memenuhi jalan seringkali mengganggu estetika pemandangan kota, dikarenakan jumlah spanduk partai yang terlalu banyak sekaligus desain kurang efektif.  Sebenarnya kampanye untuk memperkenalkan para calon wakil rakyat dengan […]

Epic ! 5 Kiat Tutorial Desain Grafis buat Pemula

Epic ! 5 Kiat Tutorial Desain Grafis buat Pemula

Tidak mengherankan jika saat ini setiap orang berlomba-lomba untuk terus mengembangkan diri. Pengembangan dalam hal akademik hingga skill yang non-akademik misalnya. Persaingan dalam dunia kerja menuntut kita untuk memiliki nilai lebih dengan para pesaing lain. Skill dalam desain juga termasuk banyak digemari, banyak yang mengikuti tutorial desain dimana-mana.  Bahkan tidak tanggung-tanggung beberapa orang membagikan ilmu […]

Top 5 best Jurusan DKV Terbaik Jawa Timur

Top 5 best Jurusan DKV Terbaik Jawa Timur

Masa-masa akhir sekolah tinggi memang masa yang membingungkan, buat kamu yang sebentar lagi melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi biasa sedang pusing memikirkan jurusan yang dipilih nanti. Beberapa kamu mungkin ada yang baru tau jurusan DKV, tidak sedikit yang belum tahu banyak tentang jurusan Ini.  Biasanya mereka yang ingin mencari alternatif dari jurusan kesenian memilih jurusan […]

4 New Packaging Design Tips, is it worth ?

4 New Packaging Design Tips, is it worth

Bagi kamu pelaku usaha yang sedang merintis, tidak jarang menemukan hal-hal baru yang perlu dilakukan pengembangan produk agar lebih dikenal. Selain memberikan kelebihan produk agar lebih dikenal, sebuah desain packaging yang menarik juga memiliki dampak yang cukup kuat. Dari kemasan yang baik bisa memberikan impresi tersendiri bagi seorang konsumen.  Impresi yang ditimbulkan beragam, setiap produk […]

5 contoh Tipografi Poster : Ide Untuk Iklan Produk

5 contoh Tipografi Poster Ide Untuk Iklan Produk

Menurut wikipedia tipografi dipahami sebagai seni cetak atau tata huruf dalam teknik memilih dan menata huruf. Seni tipografi menciptakan kesan tertentu menggunakan kenyamanan dalam melihat. Tipografi terdiri dari typeface dan font, keduanya dikombinasikan dengan seni tata letak tipografi. Sebelum kita bahas 5 contoh tipografi poster, kita pahami unsur-unsur tipografi. Typeface  Secara umum bisa dipahami sebagai […]

Kenali 5 Prinsip Desain Grafis ini

Kenali 5 Prinsip Desain Grafis ini

Sebelum menggali lebih dalam 5 Prinsip dalam sebuah design, kita cari tahu dulu apa desain itu sendiri. Dilansir dari wikipedia, design atau rancangan biasa diterjemahkan sebagai seni terapan, arsitektur, dan berbagai pencapaian kreatif lainnya. Bisa dikatakan sebagi sebuah kegiatan yang membutuhkan kreativitas.  Perannya memainkan peran krusial dalam hampir setiap aspek kehidupan kita, dari produk-produk yang […]

× Hubungi Kami